Caranya:
- Masuk ke akun blog anda
- Setelah masuk, pada dashbor blog anda pilih tata letak
- Lalu akan muncul susunan tampilan blog anda
- Cari kotak favicon yang biasanya terletak disebelah kiri atas pada tampilan tata letak
- Kemudian klik edit
- Anda akan diminta memasukan foto/gambar yang ingin anda gunakan
- Yang terakhir tinggal klik simpan
Mungkin ini bisa membantu anda untuk membuat blog anda terasa lebih istimewa pada saat orang ataupun anda sendiri membuka sebuah artikel yang ada pada blog anda dan tampilan ikon bawaan blog telah digantikan dengan ikon yang berbeda, itu bisa di lihat pada menu bar. Ikon huruf "B" yang biasa muncul kini telah tergantikan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
maaf kalo postinganku kurang lengkap.
dan terima kasih atas kunjungannya.
tinggalkan kritik dan saran
untuk membuat saya menjadi lebih baik.
terimakasih.
Dan bagikan pada teman jika postinganku bermanfaat.
terimakasih...